Gema Dzikir Teriring... Video Detik-Detik Gerhana Matahari Total Ini Bikin Merinding

GERHANA MATAHARI 2016
Menyaksikan detik-detik gerhana matahari total pada 9 Maret 2016 membuat banyak orang merinding. Lantunan takbir dan kalimat thayyibah mengiringi detik-detik tanda kekuasaan Allah itu. Gerhana seperti ini pernah terjadi pada tahun 1983 di Indonesia, artinya sudah 33 Tahun yang lalu.

Video ini merupakan siaran langsung TV One di Palu, Sulawesi Tengah, tadi pagi. Seiring penampakan detik-detik gerhana bulan total, terdengar takbir dan kalimat thayyibah bersahutan. Reporter dan warga yang menyaksikan tanda kekuasaan Allah itu tak bisa membendung perasaan mereka. 

Ketika matahari benar-benar tertutup penuh, ada juga suara setengah histeris, “gelap... gelap... gelap”.

Untungnya, kegelapan itu tidak berlangsung lama. Setelah bulan bergeser dan matahari mulai kelihatan lagi, suasana syukur mendominasi. “Alhamdulillah... Alhamdulillah...”

Berikut ini videonya yang telah diunggah di Youtube :

Source : http://www.tarbiyah.net/2016/03/subhanallah-video-detik-detik-gerhana.html

Baca juga
:
Keistimewaan Ayam Jantan/Jago Berdasarkan Hadits Rasulullah SAW
Aktor Salman Khan Minta Acara Berhenti Ketika Azan Berkumandang


====

Postingan populer dari blog ini

LOWONGAN KERJA : PEMAGANGAN KE JEPANG VIA DEPNAKER RI (RESMI)

ASTAGHFIRRULLOH ! SEKARANG SANTET BISA DIKIRIM VIA FACEBOOK

INI SOSOK YANTI PENGAMEN CANTIK DARI GROGOL